LUKISAN


Karya : Abdul Rohman (Ragile) 2011
Ukuran: 130 cm x 260 cm ( Akrilik on Kanvas )
Harga : Rp.5.000.000

Konsep Lukisan:
Mlebu kupeng tengen metu kupeng kiwo istilahnya tidak memperlihatkan dalam hal ini apa yang tidak di perhatikan adalah hak masing-masing.
menggambarkan tangn yang berkarakter batu berwarna hijau sebagai simbol anak yang meminta haknya dengan kekerasan demo walaupun niatnya baik dan anak kecil yang sepertinya tak punya masalah simbol orangtua yang kembali lagi ke masa kecil jadi sama-sama keduanya saling memperkuat egonya.


Karya : Abdul Rohman (Ragile) 2013
Ukuran : 100 cm x 80 cm ( Akrilik on Kanvas )
Harga : Rp.3.500.000

Konsep Lukisan
Mari bersholawat, ini merupakan momen venomenal masyarakat Kendal tahun ini dengan semaraknya kegiatan jam'iyah Al Muqorrobin Kendal. Simbol Tangan berkatakter menandakan semangat orang-orang Kendal untuk selalu mengumandangkan Sholawat dengan diiringi Rebana.



Karya : Abdul Rohman (Ragile) 2013
Ukuran : 110 cm x 140 cm ( Akrilik on Kanvas )
Harga : Rp.3.500.000

Konsep Lukisan 
Kerja sama yang baik akan menghasilkan gerakan yang dinamis indah dipandang dan dirasakan. Indonesia sangat merindukan hal itu.





Karya : Abdul Rohman (Ragile) 2013
Ukuran : 100 cm x 80 cm ( Akrilik on Kanvas )
Harga : Rp.3.500.000

Konsep Lukisan
Susu Parpol, lebih berhati-hati dalam memberi nutrisi generasi bangsa kalau ingin  bangsa ini menjadi lebih baik.




Karya : Almanaf
Ukuran : 140 cm x 190 cm ( Oil on Kanvas )
Harga : Rp.5.000.000

Konsep Lukisan 
Kerja keras, dalam menggapai suatu impian hidup selalu banyak tantangan yang harus dilewati dan itu semua akan tercapai apa bila di lakukan dengan kerja keras,tetap semangat dan selalu berusaha.

KLIK DISINI UNTUK PEMESANAN





0 komentar:

Posting Komentar